Semua Berita


post-thumb2

Webinar Himatifta X Surabaya.JS "Be A Software Developer With JavaScript"

    Era industri 4.0 mau tidak mau telah mengubah banyak hal dalam kehidupan manusia. Secara sederhana, dalam era industri 4.0 ini manusia sudah harus hidup bersama sama dengan teknologi, dalam segala sisi kehidupan. Maka dari itu, pengetahuan pengetahuan terkait teknologi informasi menjadi sangat penting bagi manusia saat ini.   Terlebih bagi mahasiswa..

post-thumb2

Dosen Informatika membantu proses evaluasi teknologi informasi di dunia Industri

Surabaya (23/3) – Untuk mengukur tingkat kematangan penerapan teknologi informasi (IT Maturity), PTPN XII baru saja melakukan audit TI dengan menggandeng dosen informatika Untag Surabaya, Agus Hermanto, S.Kom, MMT, COBIT sebagai auditor TI. Dari hasil audit yang dilakukan Agus dan tim, PTPN XII berhasil mendapatkan indeks IT Maturity sebesar 2.61 (skala 1-5). Hal itu cukup..

post-thumb2

Semoga Sukses Tim Braintag-46 Di Ajang Turki Teknologi Takimi

            Informatika adalah salah satu prodi dengan minat tertinggi di Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya. Tidak mengherankan jika Informatika menjadi salah satu program studi terbaik, mengingat semangat yang sangat tinggi dari seluruh dosen dan mahasiswanya untuk terus berinovasi menjadi lebih baik dan lebih baik..