Selamat dan Sukses atas prestasi yang telah diraih mahasiswa Prodi Ilmu Hukum Untag Surabaya! Berhasil mengukir prestasi membanggakan dalam Kejuaraan Nasional Karate Piala Panglima Komando Armada Republik Indonesia 2024, Kaka I’zaaz Al Dzikra raih juara tiga dalam kategori Kata Beregu Under-21 dan Senior Putra. Keberhasilan ini menjadi motivasi bagi civitas ...
Prestasi
Untag Surabaya kembali mengukir prestasi dengan meraih penghargaan Anugerah Program Inovasi Kampus Terpuji - Kategori Integrasi Teknologi dengan Nasionalisme pada detikJatim Awards 2024. Penghargaan ini menjadi komitmen kami dalam mewujudkan kampus yang tidak hanya unggul dalam bidang akademik, tetapi juga peduli terhadap penguatan nilai-nilai kebangsaan yang termanifestasikan dalam ...
- Tgl : 16 Desember 2024
- Dibaca : 96 kali
Selamat dan Sukses atas prestasi yang telah diraih dua mahasiswa Prodi Psikologi Untag Surabaya! Ariska Fauzia Amalia dan Juan Charlie Leonardo Tjindra mampu menunjukkan kemampuan dan inovasinya pada Lomba Esai Nusantara Writing Festival 2 dan berhasil memboyong Medali Silver Ayo jadikan pencapaian ini sebagai motivasi dan inspirasi bagi kita semua untuk terus menorehkan prestasi ...
- Tgl : 16 Desember 2024
- Dibaca : 55 kali
Impact National Hackathon adalah kompetisi tingkat nasional yang diselenggarakan oleh Maxy Academy untuk menjaring talenta terbaik dari seluruh Indonesia. Dengan tema "Bring Your Impact", hackathon ini mengajak peserta memberikan kontribusi nyata melalui teknologi. Kompetisi berlangsung selama kurang lebih dua bulan, dimulai dengan babak penyisihan yang diadakan secara daring ...
- Tgl : 16 Desember 2024
- Dibaca : 114 kali
Selamat dan Sukses atas prestasi yang telah diraih dua mahasiswa Prodi Teknik Informatika Untag Surabaya! Inovasi Website ‘Ayo Muncak’ yang berisi informasi lengkap bagi para pendaki gunung di Jawa Timur berhasil membawa Adam Sultonunmubin dan Yunus Dwi Bachtiar meraih penghargaan Best Capstone Project pada ajang bergengsi Baparekraf Digital Talent (BDT) Web ...
- Tgl : 16 Desember 2024
- Dibaca : 76 kali