Semua Berita


post-thumb2

Dosen Teknik Informatika Untag Surabaya Mengikuti Sosialisasi Permenristekdikti Tentang Penelitian

  Salah satu program studi di Untag Surabaya yang memiliki cukup banyak dosen muda adalah Prodi Teknik Informatika. Banyaknya dosen baru (dan muda) tersebut membawa dampak yang sangat baik bagi lingkungan Teknik Informatika Untag Surabaya. Teknik Informatika Untag Surabaya menjadi lebih fresh, lebih bersemangat, serta lebih produktif. Hal tersebut terbukti..

post-thumb2

Perwakilan Teknik Informatika Untag Surabaya Dalam Technical Meetinng Aptikom Wilayah 7 Jawa Timur

  Sebagai sebuah program studi Informatika, Teknik Informatika Untag Surabaya secara terus menerus melakukan pengembangan dan aktualisasi, salah satunya adalah dengan bergabung kedalam Asosiasi Pendidikan Tinggi Informatika & Komputer (APTIKOM) Wilayah VII Jawa Timur. Teknik Informatika Untag Surabaya cukup aktif mengikuti berbagai kegiatan bersama..

post-thumb2

Sidang Akhir Gelombang Pertama Teknik Informatika Untag Surabaya Berjalan Lancar

  Pada Hari Kamis 1 November 2018 lalu, telah dilaksanakan ujian Sidang Akhir Gelombang Pertama untuk mahasiswa Teknik Informatika Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya. Ujian Sidang Akhir Tahap Pertama ini terbagi menjadi empat kelompok dengan masing masing kelompok terdiri dari tiga orang dosen (penguji). Dosen kelompok pertama pertama adalah Ibu Anis Rahma..

post-thumb2

Dosen Informatika Untag Surabaya Melakukan Pengabdian Pelatihan Membaca Al Qur'an di Keputih Surabaya

Semua dosen memiliki tiga kewajiban utama yang harus dipenuhi, yaitu pengajaran, penelitian serta pengabdian. Tiga kewajiban tersebut dikenal sebagai tri dharma perguruan tinggi.  Di Untag Surabaya, pelaksanaan kewajiban tri dharma perguruan tinggi oleh dosen dievaluasi setiap semester.   Dalam rangka memenuhi kewajiban tri dharma perguruan..