Selamat bertanding UKM Robotika Untag Sby di Kontes Robot Indonesia 2024

Senin, 10 Juni 2024 - 05:49:34 WIB
Dibaca: 75 kali


Halo Sahabat Merah Putih!

Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Robotika Untag Surabaya sedang mengikuti Kontes Robotika Indonesia.

Pada babak penyisihan ini, terdapat tiga divisi perlombaan yang diikuti oleh UKM Robotika Untag Surabaya. Diantaranya Kontes Robot Abu Indonesia (KRAI), Kontes Robot Tematik Indonesia (KRTI) dan Kontes Robot Sar Indonesia (KRSRI).

Ayo berikan doa dan dukungan terbaikmu untuk UKM Robotika agar lolos dan bisa meraih gelar juara nasional hingga internasional


Untag Surabaya || Fakultas Teknik Untag Surabaya || SIM Akademik Untag Surabaya || Elearning Untag Surabaya